Berusaha untuk menyampaikan agama Islam, sesuai dengan tuntunan (Sunnah) Nabi Muhammad ﷺ dan pemahaman para Salafush Shalih (Shahabat, Tabi'in dan Tabi'ut tabi'in), karena mereka adalah tiga generasi terbaik Islam. Dengan menyajikan dalil-dalil shahih yang di kemas dalam bentuk Poster Dakwah, supaya orang lebih tertarik untuk membaca/memahami kandungan Al Qur'an dan Hadits dalam bentuk kreasi poster yang menarik, Insya Allah.
Selasa, 29 Desember 2020
Jagalah dirimu dan keluargamu dari api neraka
Minggu, 27 Desember 2020
Bicara yang baik atau diam
Kamis, 24 Desember 2020
Awas..!!! bahaya tasyabbuh bil kuffar
Selasa, 22 Desember 2020
Bersyukurlah, atas nikmat Allah yang tidak terhitung jumlahnya.
Minggu, 20 Desember 2020
Keutamaan membaca ayat Kursi
Jumat, 11 Desember 2020
Setelah kesulitan pasti ada kemudahan
Kamis, 10 Desember 2020
Kabar baik dibalik musibah yang kita alami.
مَا يُصِيبُ الْمُسْلِمَ مِنْ نَصَبٍ وَلاَ وَصَبٍ وَلاَ هَمٍّ وَلاَ حُزْنٍ وَلاَ أَذًى وَلاَ غَمٍّ حَتَّى الشَّوْكَةِ يُشَاكُهَا ، إِلاَّ كَفَّرَ اللَّهُ بِهَا مِنْ خَطَايَاهُ
Tidaklah seorang muslim tertimpa suatu keletihan dan penyakit (yang terus menimpa), kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya.
Akhi, ukhti, yuk baca tulisan lengkapnya di Rumaysho:https://rumaysho.com/1475-tidak-perlu-bersedih-hati-atas-musibah.html
Rabu, 02 Desember 2020
Allah menghendaki kebaikan bagi hamba yang Allah pahamkan agama
Bukti Cinta kepada Rosulullah ﷺ
Sunnah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, yang berarti segala sesuatu yang bersumber dari Rasulullah shallallahu ‘alaihi ...
-
Dari Abu Hurairah, bahwa Rasulullah ﷺ bersabda, مَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ اْلآخِرِ فَليَقُلْ خَيْرًا أَوْ لِيَ...
-
Orang tua adalah salah satu pintu surga yang paling mudah untuk dimasuki Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ﺍﻟْﻮ...
-
Awas..!!! Bahaya tasyabbuh bil kuffar (Menyerupai dan mengikuti tradisi/budaya yang berasal dari kegiatan ibadah orang kafir) ...